abay motivasinger - kata hati lyrics
saat pikiranku meragu
hidup tak terarah
lelah merangkai masa depan
namun tak berubah
ku coba ikhlaskan setiap langkahku
melewati semua jalan berliku
allah bantu aku berlari
buatku terbang tinggi
biarku mengikuti kata hati
agar ku merasakan manisnya cintamu
menjadi kekuatan untuk mewujudkan mimpi-mimpi
dengan petunjukmu dan kedamaian di hati
berdoa ku mendekatimu
semakin aku pasrah
pintu hatiku telah terbuka
kini ku bahagia, bahagia
ku coba ikhlaskan setiap langkahku
melewati semua jalan berliku
allah bantu aku berlari
buatku terbang tinggi (buatku terbang tinggi)
biarku mengikuti kata hati
agar ku merasakan manisnya cintamu
menjadi kekuatan untuk mewujudkan mimpi-mimpi
dengan petunjukmu dan kedamaian di hati
(ya allah, ya allah)
biarku mengikuti kata hati
agar ku merasakan keajaibanmu
menjadi kekuatan untuk mewujudkan mimpi-mimpi
dengan petunjukmu dan kedamaian di hati
dengan petunjukmu dan kedamaian di hati
Random Lyrics
- kahlina - a promise upon the pleiades lyrics
- sonamoo - deeply love lyrics
- sitler and strong productions - i have a place lyrics
- sitler and strong productions - 10 toys lyrics
- b1a4 - tipping point lyrics
- suzy - why am i like this lyrics
- oxo - you make it sound so easy lyrics
- hooton tennis club - kathleen sat on the arm of her favourite chair lyrics
- red velvet - somethin kinda crazy lyrics
- ashley cabajar - how great is our god lyrics