andra respati - kecewa dalam setia lyrics
awalnya ku tak percaya dirimu telah mendua
orang berkata tentangmu kepada diriku
orang berkata tentangmu kepada diriku
tapi kini semua nyata, tak pernah aku menduga
dirimu yang aku cinta kini telah berpaling muka
dirimu yang aku cinta kini telah berpaling muka
dusta dirimu pendusta
sungguh sunguh teganya
telah aku cintai, mengapa engkau lukai
telah aku sayangi, mengapa engkau dustai
kecewa aku padamu, terluka aku karenamu
mana engkau yang dulu, yang selalu merinduku
yang selalu merinduku
tapi kini semua nyata, tak pernah aku menduga
dirimu yang aku cinta kini telah berpaling muka
dirimu yang aku cinta kini telah berpaling muka
dusta dirimu pendusta
sungguh sunguh teganya
telah aku cintai, mengapa engkau lukai
telah aku sayangi, mengapa engkau dustai
kecewa aku padamu, terluka aku karenamu
mana engkau yang dulu, yang selalu merinduku
yang selalu merinduku
Random Lyrics
- treasure (트레저) - 사랑해 (i love you) (romanized) lyrics
- soldier kidd - no relay lyrics
- zmeu’ ninja’ - 88 lyrics
- wallners - in my mind lyrics
- hitman ceo feat toto mtobo - ngisendleleni lyrics
- solomon burke - stepchild lyrics
- jeika - quiero lyrics
- branndan on da track - tough love lyrics
- mery lionz - mi cumpleaños lyrics
- bastian hohnke - hold on to me (acoustic verison) lyrics