danilla riyadi - wahai kau lyrics
[intro: danilla]
wahai kau
yang kerap tersenyum manis di benakku
berhentilah
agar ku sanggup tidur kali ini
[verse 1: danilla]
wahai kau yang telah getarkan hati saat pagi
bersama turunnya butir embun yang perlahan
[verse 2: lafa]
wahai kau yang lahirkan resah saat kita berdua
terpisah di tempat yang jauh ‘tuk merindu
[chorus: danilla & lafa]
ikut denganku serta melintasi alam nyata
yang tersimpan dalam belaian di jiwa
seakan kita benar, tak peduli akan salah
oh, karena hati dan rasa bicara
[verse 3: danilla]
wahai kau yang selama ini jadi buaianku
kemarilah saat senja bertemu malam gelap
[verse 4: lafa]
wahai kau yang kerap menangis di pelukku
tersedulah karena ku duduk di sampingmu
[chorus: danilla & lafa]
senantiasa berc-mbu di kala hujan dan gemilang selimuti kita
ikut denganku serta melintasi alam nyata
yang tersimpan dalam belaian di jiwa
seakan kita benar, tak peduli akan salah
oh, karena hati dan rasa bicara
[outro]
ikut denganku serta melintasi alam nyata
yang tersimpan dalam belaian di jiwa
seakan kita benar, tak peduli akan salah
oh, karena hati dan rasa bicara
Random Lyrics
- rob $tone - party at my house lyrics
- el faouri الفاعوري - izlam - إزلم lyrics
- b side (785) - lightwork freestyle lyrics
- ch!pz - fiesta lyrics
- alrima - gwapa lyrics
- kevin gates - set it off lyrics
- harry grover - i like me better lyrics
- the motans - jackpot lyrics
- michelle phillips - just one look lyrics
- van william - never had enough of you lyrics