fibri viola - goresan kepedihan lyrics
andai kau masih di sampingku
kita berbagi cerita
melangkah pasti meraih mimpi
menatap masa depan
andai kau masih di sampingku
kita berbagi cerita
tapi kini kau telah jauh dariku
meninggalkan goresan kepedihan
ku harus bagaimana bila malam menjelang
bayanganmu menyiksaku, hadir dalam mimpiku
ku coba lupakan dirimu saat kita bersama
namun aku tak kuasa lagi menahan rindu padamu
andai kau masih di sampingku
kita berbagi cerita
melangkah pasti meraih mimpi
menatap masa depan
andai kau masih di sampingku
kita berbagi cerita
tapi kini kau telah jauh dariku
meninggalkan goresan kepedihan
ku harus bagaimana bila malam menjelang
bayanganmu menyiksaku, hadir dalam mimpiku
ku coba lupakan dirimu saat kita bersama
namun aku tak kuasa lagi menahan rindu padamu
andai kau masih di sampingku, kita berbagi cerita
melangkah pasti meraih mimpi, menatap masa depan
andai kau masih di sampingku, kita berbagi cerita
tapi kini kau telah jauh dariku, meninggalkan goresan kepedihan
andai kau masih di sampingku, kita berbagi cerita
melangkah pasti meraih mimpi, menatap masa depan
andai kau masih di sampingku, kita berbagi cerita
tapi kini kau telah jauh dariku, meninggalkan goresan
tapi kini kau telah jauh dariku, meninggalkan goresan kepedihan
Random Lyrics
- juliette - que tal lyrics
- humming house - make it through lyrics
- luna - sweetness lyrics
- dame d.o.l.l.a. - run it up lyrics
- macklemore - funk flex freestyle lyrics
- comeback kid - outsider lyrics
- penga jog & payung teduh - akad lyrics
- luna - friends lyrics
- cursed earth - regression lyrics
- son little - mad about you lyrics