ic songs - rasi bintang lyrics
[verse]
hari ini ku kurung diri dalam sepi
terjebak dalam dunia milik sendiri
kulihat bingkai jendela dunia ini
oh tuhan, tanpaku segalanya tampak berseri
[bridge]
lihatlah lebih jauh
burung bernyanyi membelah langit biru
rasi bintang hiasi malam yang syahdu
tidakkah kau lihat dunia menunggumu?
tak perlu terburu, langkahmu
taklukkan takutmu dan mulai melaju
[verse]
dari setiap ujung dunia kita datang
bagaikan prajurit pemberani tanpa ragu
ukirlah kisah baru lampaui yang lalu
berdamai dengan diri maafkan yang lalu
[reff]
rasi bintang hiasi malam yang syahdu
tidakkah kau lihat dunia menunggumu?
tak perlu terburu, langkahmu
tak perlu meragu, jalanmu
taklukkan takutmu dan mulai melaju
[interlude]
bersama berhenti haaampiri maasa laalu
ketuk lembaran indah, dimasa depaaan ohhh
[outro]
rasi bintang hiasi malam yang syahdu
tidakkah kau lihat dunia menunggumu?
tak perlu terburu, langkahmu
tak perlu meragu, jalanmu
taklukkan takutmu dan mulai melaju
Random Lyrics
- the blend (us rock band) - (i got the) music in me lyrics
- ruff endz - what u need lyrics
- van1kcrazy - дура отьебись(fuck off you fool) lyrics
- ben senses - the pictures i'm not really in lyrics
- cedmusic & zate - niemals vergessen lyrics
- whyvsef - sada sout (interlude) lyrics
- the sfb show - chacha slide lyrics
- wayne loves - so high lyrics
- damedot - scoring lyrics
- gapman - paillettes lyrics