ignite gki & gki bromo - tenanglah kini hatiku lyrics
[lirik “tenanglah kini hatiku”]
[verse 1]
tenanglah kini hatiku
tuhan memimpin langkahku
di tiap saat dan kerja
tetap kurasa tangannya
[chorus]
tuhanlah yang membimbingku
tanganku dipegang teguh
hatiku berserah penuh
tanganku dipegang teguh
[verse 2]
di malam yang gelap benar
di taman indah dan segar
di taupan dan di laut tenang
tetap tanganku dipegang
[chorus]
tuhanlah yang membimbingku
tanganku dipegang teguh
hatiku berserah penuh
tanganku dipegang teguh
[verse 3]
tak kusesalkan hidupku
betapa juga nasibku
sebab engkau tetap dekat
tanganmu kupegang erat
[chorus]
tuhanlah yang membimbingku
tanganku dipegang teguh
hatiku berserah penuh
tanganku dipegang teguh
[verse 4]
‘pabila tamat tugasku
kaub’rikan kemenanganmu
tak kutakuti maut seram
sebab tanganku kaugenggam
[chorus]
tuhanlah yang membimbingku
tanganku dipegang teguh
hatiku berserah penuh
tanganku dipegang teguh
[chorus]
tuhanlah yang membimbingku
tanganku dipegang teguh
hatiku berserah penuh
tanganku dipegang teguh
[outro]
tanganku dipegang teguh
Random Lyrics
- the beatles - junk (esher demo - remastered) lyrics
- gehörwäsche - unbeugsam lyrics
- benas lu - horizon line lyrics
- maggio - (25 marzo 2023, 4:29 del mattino, rumore) lyrics
- jang dong woo (장동우) - tik tak toe (checkmate) lyrics
- sgee vehnom - hey kitty cat lyrics
- the tolkien ensemble - sam's rhyme of the troll lyrics
- scab - red chair lyrics
- kaizer - van cleef rings lyrics
- jpro (rapper) - stand the rain lyrics