nadila - keluh dalam rindu lyrics
angin malam membawa pesan
kala itu aku sendiri
berbisik halus ia sampaikan
diriku tak bersamamu
memori indah saat bersama
hadir kembali tuk ingatkan ku
bahagiaku bersama dirimu
hanya ingin yang tak sampai
ku disini dan kau disana
terpisahkan jarak dan waktu
kini hanya satu pintaku
bertemu denganmu dan memelukmu
memori indah saat bersama
hadir kembali tuk ingatkan ku
bahagiaku bersama dirimu
hanya ingin yang tak sampai
ku disini dan kau disana
terpisahkan jarak dan waktu
kini hanya satu pintaku
bertemu denganmu dan memelukmu
tuhan tolong sampaikan padanya
keluh hatiku dalam rinduku
ku menunggu dan terus menunggu
sampai sang waktu bisa izinkan ku bertemu
ohhh….
keluh dalam rinduku
keluh dalam rinduku
hu~woo…
ku disini dan kau disana
terpisahkan jarak dan waktu
kini hanya satu pintaku
bertemu denganmu dan memelukmu
tuhan tolong sampaikan padanya
keluh hatiku dalam rinduku
ku menunggu dan terus mеnunggu
sampai sang waktu bisa
sampai sang waktu bisa
izinkan ku bertemu
Random Lyrics
- akashl san - vida amargurada (part. klouvz, pluglip, 600dante) lyrics
- jonah taylor - rescue fire lyrics
- fazerdaze - break! lyrics
- rdgldgrn - monica lyrics
- garsha rezaei - baroon lyrics
- damien bueller - sos lyrics
- pedrofon - ifa megy a hegyen lyrics
- lona mamoh - ikhlas dan tegar lyrics
- gunna - pink sprite lyrics
- david0mario - crescentrucks lyrics