prince poetiray & impact worship - karena cintamu - mzm 127 lyrics
[lirik “karena cintamu”]
[verse]
jikalau bukan tuhan yang membangun rumah
sia+sialah usaha orang membangunnya
jikalau bukan tuhan yang menjaga hidupku
sia+sialah usahaku tanpa seizin tuhan
[chorus]
kusadar semua kar’na cintamu
kuakui semua kar’na berkatmu
tak mungkin semua tanpa campur tanganmu
takkan usai kasih sayangmu
takkan usai kasih setiamu, tuhan
[verse]
jikalau bukan tuhan yang membangun rumah
sia+sialah usaha orang membangunnya
jikalau bukan tuhan yang menjaga hidupku
sia+sialah usahaku tanpa seizin tuhan
[chorus]
kusadar semua kar’na cintamu
kuakui semua kar’na berkatmu
tak mungkin semua tanpa campur tanganmu
takkan usai kasih sayangmu
takkan usai kasih setiamu, tuhan
[bridge]
tak pernah usai kisah sayangmu
tak pernah usai kisah setiamu
kisah pertolonganmu selalu di hatiku
[chorus]
kusadar semua kar’na cintamu
kuakui semua kar’na berkatmu
tak mungkin semua tanpa campur tanganmu
takkan usai kasih sayangmu
takkan usai kasih setiamu, tuhan
takkan usai kasih sayangmu
takkan usai kasih setiamu, tuhan
Random Lyrics
- hankthelad - lad work lyrics
- belliqua - i feel free lyrics
- true colors (punk) - the way to myself lyrics
- flat party - c4mgrrl lyrics
- wuant & blunder - fire away lyrics
- kiddi (vnm) - 888 - a capella lyrics
- afgan - sebentar lyrics
- kino (fra 2) - les femmes tatouées lyrics
- huan62 - buscando la paka lyrics
- andrew aged - the road lyrics