ridho rhoma - bulan terbelah di langit amerika (feat. fazura) lyrics
di balik awan bintang
engkau cantik bulan malam
indahmu melengkapi semesta sejuta bintang
kau seperti cahaya
lebih terang dari bintang
sinarmu menyinari di langit amerika
kau seperti hujan di musim kemarau
kau seperti matahari di langit kelabu
kau seperti kilau berlian di tanganmu
sempurna berdua bersatu dalam cinta
kau semesta dalam cinta, hadir karena cahaya
hitamku tiada lagi, c-ma putih pelita
isi dari langit semesta, menjawab sebuah doa
cintaku meliputi untuk hadir sang esa
kau seperti hujan di musim kemarau
kau seperti matahari di langit kelabu
kau seperti kilau berlian di tanganmu
dan bulan terbelah di langit amerika
kau seperti hujan di musim kemarau
kau seperti matahari di langit kelabu
kau seperti kilau berlian di tanganmu
sempurna berdua bersatu dalam cinta
kau seperti hujan di musim kemarau
kau seperti matahari di langit kelabu
kau seperti kilau berlian di tanganmu
dan bulan terbelah di langit amerika
dan b-mi tercipta untuk kamu dan aku
Random Lyrics
- eric bellinger - ether / doze off / inception lyrics
- willow - marceline lyrics
- 7ma dimensión - me basta lyrics
- wiwik sagita - taline asmoro lyrics
- onerepublic - can’t stop lyrics
- imperia - motherlove lyrics
- plan b, daddy yankee & arcangel - llevo tras de ti lyrics
- ernesto cortazar - flor de azalea lyrics
- krzysztof szpot - dzień jeden w roku lyrics
- amber vashisht feat. priyanka rj - akhiyan lyrics