rio ardhillah feat. eka gustiwana - jika dia lyrics
cukup lama ku bercanda dengan sepi
ku temukan dirimu dalam sunyi
ku beranikan diriku tuk menyakinkanmu
bahwa kau tak pernah sendiri
tuhan jika dia memang cinta terbaikku
maka jatuhkan ku sedalam dalamnya
beri kesempatan tuk membuatnya bahagia dan menjaga dia disetiap tidurnya
setiap kata yang terucap selalu tentangmu
sulit ku lepaskan dirimu
tuhan jika dia memang cinta terbaikku
maka jatuhkan ku sedalam dalamnya
beri kesempatan tuk membuatnya bahagia dan menjaga dia disetiap tidurnya
kau alasan disetiap senyumku
namamu selalu terselip dalam do’aku
kuharapkan trus seperti ini dan tak pernah ada yang berubah
ada yang berubah
tuhan jika dia memang cinta terbaikku
maka jatuhkan ku sedalam dalamnya
beri kesempatan tuk membuatnya bahagia dan menjaga dia disetiap tidurnya
tuk jaga dirinya dan temani dia sepanjang hidupnya
Random Lyrics
- rdiii - 82-0 lyrics
- leonardo barbato - sou tua ovelha lyrics
- david cassidy - the puppy song lyrics
- simi - joromi lyrics
- elida almeida feat. djodje - é zonban lyrics
- versus battle - 13/08/2017: oxxxymiron vs. слава кпсс lyrics
- tiago peres - eu vou chegar lá (playback) lyrics
- 이소라 - 슬픔 속에 그댈 지워야만 해 lyrics
- 謝中傑 - 死了都要愛 lyrics
- ken-y - princesa lyrics