stephen rahman - cinta masih ada lyrics
Loading...
damainya malam ini
angin yang berhembus
seakan membawa harumanmu
dan ku lihat bulan di angkasa
seakan cahaya
di wajahmu dinda
oh aku rindu
dengarkanlah wahai dunia
aku sedang jatuh cinta
jatuh cinta
kepadanya
katakan kepada semua
aku telah jatuh cinta
jatuh cinta
kepadanya
kepadanya (jatuh cinta)
oh aku rindu
kepadamu selalu
dengarkanlah wahai dunia
aku sedang jatuh cinta
jatuh cinta
kepadanya
katakan kepada semua
aku telah jatuh cinta
jatuh cinta
kepadanya
kepadanya (jatuh cinta)
kepadanya (jatuh cinta)
indahnya malam ini
bintang punya berseri
seakan temani aku bernyanyi.
writer(s): kevin chin, shahrom rashid
Random Lyrics
- david guetta feat. estelle - one love (feat. estelle) lyrics
- queen - a winter's tale lyrics
- mark lanegan & isobel campbell - salvation lyrics
- chris brown feat. future - u did it lyrics
- ivana rivas - for you are god lyrics
- liran' roll - cuarto para las dos lyrics
- mc livinho - bom te ver lyrics
- linni feat. handerre linni - menar lyrics
- los kdts de homero guerrero jr. - mi ultimo contrabando lyrics
- jeremy riddle feat. bethel music - furious lyrics