suliana - ninggal kenangan lyrics
cinta ku rindukan
tak lagi kau datang
kepergianmu ku kenang
saat perpisahan
kini hanya kenangan
menemani lamunan
bersandar dalam impian
aku merindukan
kini hanyalah doa
mengiringmu di surga
tunggu ajal pun tiba
kita selamanya
kering sudah air mataku
menyertai alunan doa untukmu
ku lantunkan lewat nada
semoga kau bahagia di surga
cinta ku rindukan, tak lagi kau datang
kepergianmu ku kenang saat perpisahan
kini hanya kenangan, menemani lamunan
bersandar dalam impian, aku merindukan
kini hanyalah doa , mengiringmu di surga
tunggu ajal pun tiba, kita selamanya
kering sudah air mataku, menyertai alunan doa untukmu
ku lantunkan lewat nada, semoga kau bahagia di surga
kering sudah air mataku, menyertai alunan doa untukmu
ku lantunkan lewat nada, semoga kau bahagia di surga
Random Lyrics
- popek / matheo - każdy z nas lyrics
- joaquin sabina - ay rocío lyrics
- mohamed hamaki - gat magatsh lyrics
- milionário & josé rico - estrada da vida lyrics
- kei - love moves on lyrics
- the black eyed peas - union lyrics
- carlos acevedo - que rica agua lyrics
- eric donaldson - you got to let me go lyrics
- p-square - shekini lyrics
- hillsong united - live/acoustic version lyrics