syahra larez - halu lyrics
aku terdampar terciduk di ruang rindu
ku tanyakan langit dia tetap membisu
aku halu membayangkanmu
aku seakan dirantai digelang rindu
menatap wajahmu hatiku ikut tersentuh
aku halu memikirkan kamu
tatap matanya sungguh sangat bersahaja
pelukan tubuhnya seakan membelai mesra
aku halu melihat matanya
sungguh kamu bisa melelehkan hatiku
dari sombongnya semua sikap kasarku
aku halu jauh darimu
sah gelisah hati ini gelisah
memikirkan dia yang jauh di sana
apakah di sana dia sendirian
atau jangan-jangan ada yang nemenin
sa dirasa rasa dirasa-rasa
semakin terasa begitu hebatnya
perasaan kita seperti tak biasa
atau jangan-jangan ini halu saja
(sa dirasa rasa dirasa-rasa
sa dirasa rasa dirasa-rasa)
tatap matanya sungguh sangat bersahaja
pelukan tubuhnya seakan membelai mesra
aku halu melihat matanya
sungguh kamu bisa melelehkan hatiku
dari sombongnya semua sikap kasarku
aku halu jauh darimu
sah gelisah hati ini gelisah
memikirkan dia yang jauh di sana
apakah di sana dia sendirian
atau jangan-jangan ada yang nemenin
sa dirasa rasa dirasa-rasa
semakin terasa begitu hebatnya
perasaan kita seperti tak biasa
atau jangan-jangan ini halu saja
atau jangan-jangan ini halu saja
(rasa dirasa rasa dirasa rasa dirasa rasa dirasa
atau jangan-jangan ini halu saja
rasa dirasa rasa dirasa rasa dirasa rasa dirasa)
Random Lyrics
- shooka - 36terrika lyrics
- alicja - summer love lyrics
- טומי ויאן - דף לבן lyrics
- ansel elgort - supernov* lyrics
- khang le - xác pháo nhà ai lyrics
- nashville cast feat. lennon stella - what it's made for lyrics
- kenia - true love lyrics
- g-eazy - gotdamn lyrics
- anne feeney - are my hands clean? lyrics
- we were glue - birthday lyrics