tompi - bawa daku (feat. dian sastrowardoyo) lyrics
[tompi]
tak perlu lama bagiku
untuk jatuh cinta pada dirimu
seolah tak ada ragu
di dalam hatiku tentang dirimu
[dian]
sungguh indah ku nikmati
warna-warna pelangi di matamu
seolah ku terhanyut
dan terbawa dalam mimpi jauh bersamamu
[tompi]
ku harap takkan ku terjaga
dari semua ini bersamamu
[tompi+dian]
bawa daku kemana saja
ku kan rela bila denganmu
bawa daku ke ujung dunia
berbagi nafas hanya denganmu
[dian]
bila masamu tak cukup untuk menemaniku
ambillah masaku
[tompi]
biar selalu bersama berjalan dalam waktu
hingga di penghujung
[tompi]
ku harap takkan ku terlepas
dari hatimu, kau cintaku (kau cintaku)
[tompi]
bawa daku kemana saja
ku kan rela bila denganmu
bawa daku ke ujung dunia
berbagi nafas hanya denganmu
[tompi+dian]
bawa daku kemana saja
aku kan rela bila denganmu
bawa daku (bawa daku) ke ujung dunia
berbagi nafas hanya denganmu
oooh hanya denganmu, hanya denganmu
[tompi]
kau beriku nafas, kau beriku cinta, surga duniaku
kau beriku nafas, kau beriku cinta, surga duniaku
kau beriku nafas, kau beriku cinta, surga duniaku
kau beriku nafas, kau beriku cinta, surga duniaku
tak perlu lama bagiku untuk jatuh cinta kepadamu
Random Lyrics
- stick figure - sunshine and rain lyrics
- rasmus seebach - lille store verden (bonus track) lyrics
- giorgos papadopoulos - na na na lyrics
- vineyard music - every day lyrics
- antonio m. xavier - scarborough fair lyrics
- pablo baptista - palace on the clouds lyrics
- jamrud - emosi lyrics
- steve lawrence - 'til tomorrow lyrics
- tom bliss - middle english (and welsh) pie lyrics
- bränd jord - tillkortakommandets triumf lyrics